Menurut Prof. Dr. M. Amin Syakur, MA,
hati secara jasmaniyah berarti segumpal darah atau daging bulat pancang berada
didada kiri atas. Hati dalam pengertian ini adalah jantung, ia adalah lambang
hidupnya manusia. Sedangkan secara ruhaniah hati merupakan hakikat manusia yang
halus, yang mengetahui dan mengenal yang merasa secara mendalam, maka dialah
yang diberi peringatan.
Hati juga merupakan alat untuk merasakan ketenangan, ketentraman dan
kebahagiaan, maka sudah selayaknya untuk kita senantiasa menjaga kesuciannya.
Demi mendapatkan ketenangan dan kebahagiaan yang hakiki.
Sabda Rasulullah SAW :
“Ketahuilah sungguh pada anggota tubuh terdapat segumpal daging yang apabilabaik daging tersebut maka akan baik pula seluruh tubuh. Dan apabila buruk maka akan buruk pula seluruh tubuh, ketahuilah ia adalah hati”(HR. Bukhari dan Muslim)
“Ketahuilah sungguh pada anggota tubuh terdapat segumpal daging yang apabilabaik daging tersebut maka akan baik pula seluruh tubuh. Dan apabila buruk maka akan buruk pula seluruh tubuh, ketahuilah ia adalah hati”(HR. Bukhari dan Muslim)
Macam-macam
kondisi hati